Rakor RT RW Se Girimulyo

Paryani 10 Mei 2023 11:21:09 WIB

Rabu Legi 10 Mei 2023. Pada pagi ini pula dilakurahan Girimulyo dilaksanakan rapat koordinasi rt rw se Girimulyo. Hadir 51 rt 7 RW dikalurahan Girimulyo.Dalam kesempatan rakor ini lurah Girimulyo Drs Sunu raharjo mensosialisasikan APBKal tahun 2023 kepada RT RW, Walaupun diawal tahun bebrapa RT telah menerima sosialisasi . Dalam APBKal tahun 2023 pendapatan berasal dari Pendapatan asli kalurahan dari hasil BUMKal Wijaya Mulya ,dari pungutan Kalurahan dan dari swadaya masyarakat.

Belanja kalurahan meliputi pemerintahan ,siltap pamong, Bamuskal ,Insentif RT RW ,pengisian diukuh Wintaos,dll, pembangunan berpa insentif Tendik Kader ,KPM PMT balita lansia PMT stunting ,pembangunan jalan , jalan pemukiman,Jalan usaha tani ,RTLH ,rehap PAUD Macanmati dll, Bidang pembinaan ada gelar hari jadi Girimulyo dan Rasul yang bersumber dari swadaya masyarakat, juga ada Pordes di kadisobo, sedang bidang pemberdayaan ada bentuan bibit ikan benih jagung dan bebrapa penyuluhan yang akkan dilaksanakan di tahun 2023. Lurah Girimulyo juga berharap kerjasama dan berterimakasih atas kerjasamanya selama ini semoga Girimulyo lebih baik dan lebih sejahtera lagi.

Jaga baya Girimulyo Bapak Sudi Santosa juga menyampaikan beberapa hal antar alain menyampaikan agar selalu menjaga keamanan dan ketertban dilingkungan warga masyarakat, PBB yang belum bayar sgera diselesaikan dan ada pengisian apmong kalurahan yaitu Dukuh Wintaos.

Ulu Ulu Girimulyo Bapak Rubiyono menyampaikan bahwa tahun 2023 ada bantuan bebit ikan untuk 7 kelompok dan 3 telaga di Girimulyo dengan sumber dana Desa serta masih ada penyampaikan benih jagung untuk petani di Girimulyo, pembangunan JUT Di Tungu dari Danais 2023, Jalan pemukiman Di Macanmati dan beberpa pelatihan bidang pertanian dan mohon dukungan masyarakat agar kegiatan bisa berjalan lancar.

rakor ditutup dengan pemyampaian Insentif RT RW oleh jagabaya dibantu Staf.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Peta Desa