Bimtek Pengelolaan Keuangan

Paryani 28 Juli 2023 09:21:01 WIB

Girimulyo SIDA . Senin Legi 24 Juli 2023 dan Selasa 25 Juli 2023 operator Siskuedes Kalurahan Girimulyo mengikuti bimbingan teknis pengelolaan keuangan di DPMKP2KB Kabupaten Gunungkidul . Saudara Mangestiningsih selaku operator Siskuedes menghadiri bimbingan teknis pengelolaan keuangan seama dua hari. Hasil dari pelatihan tersebut diharapkan operator siskuedes selalu melaksanakan pengisian aplikasi siskudes sudah mulai dionlinekan.Pengelolaan keuangan desa merupakan keseluruhan kegiatan yang meliputi perencanaan,pelaksanaan penatausahaan pelaporan dan pertanggungjawaban keuangan desa. Siskudes merupakan siatu sistem informasi yang dibangun dan dikembangkan oleh Pemerintah Pusat kemendagri dan BPKP khusus bagi pemerintah desa yang menjadi alat bantu dalam menatausahakan transaksi dan pelaporan keuangan kalurahan yang akuntabel yang bersifat gratis. 

Bimtek pengekolaan keuangan kalurahan berbasis SISKUEDES ini disampaikan oleh Bidang Bina Perencanaan keuangan dan kekayaan Kalurahan DPMKP2KB Kabupaten Gunungkidul dan hadir sebagai narasumber dari Irda kab Gunungkidul Ibu Ani  dari DPMKP2KB Ibu Nani, Bapak Tri  Ibu Nining 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Peta Desa