Intensifikasi PBB-P2

Paryani 25 September 2023 12:14:43 WIB

Girimulyo SIDA. Senin 25 September 2023. Pada hari ini di kalurahan Girimulyo dilaksanakan intensifikasi dan monitoring penerimaan PB -P2 oleh Badan keuangan dan aset daerah kabupaten Gunungkidul . Menginggat semakin dekatnya jatuh tempo pembayaran PB P2 Tahun 2023 dan sebagai upaya percepatan pelunasan pembayaran PBB dilakukan intensifikasi , Lurah Giimulyo Drs Sunu Raharjo beserta Jagabaya Bapak Sudi santosa SE menanggapi monitoring tersebut yang menghadirkan 7 Dukuh dari 7 padukuhan di Girimulyo. Pencapaian PBB Girimulyo sudah mencapai 90 persen dua padukuhan telah lunas PBB yaitu Padukuhan Kadisobo dan Padukuhan Macanmati serta padukuhan Tanggung. Hadir dari BKAD Kabupaten Gunungkidul bapak Sutaryo dan bapak Herman Susanto dan menganjurkan agar memaksimalkan pemungutan PBB -P2 agar bisa lunas bulan september ini . Melalui sistem informasi pajak Gunungkidul ketetapan PBB-P2 tahun 2023 ( SiPAPAH ) Kalurahan Girimulyo Rp 137.605.272 udah terbayarkan Rp 125 .552.491 per hari ini.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Peta Desa