Kunjungan Siswa Paud ke Perpustakaan

SELI 07 Mei 2025 11:10:17 WIB

GirimulyoSIDA_ Kunjungan dari PAUD Cahaya Insani ke Perpustakaan Bakti Mulya. Dalam kegiatan tersebut juga dilakukan pemberian minum dan snack bagi siswa PAUD yang berkunjung ke Perpustakaan Bakti Mulya dengan harapan adanya stimulan tersebut Perpustakaan Bakti Mulya bisa dikenal oleh anak-anak sekolah sekaligus harapan kami minat baca anak bisa meningkat. Kegiatan tersebut juga di adakan Membaca Nyaring oleh Rohayati (Pengelola Perpustakaan) bertujuan untuk mempermudah pengenalan buku kepada siswa PAUD dan menumbuhkan minat baca anak sejak dini.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Peta Desa